Berikut lima fakta diskon pajak mobil baru yang akan direalisasikan pemerintah dalam waktu dekat :
- Gratis Pajak Mobil Baru Mulai Maret
- Ditambah Usulan DP 0%
- Mobil-mobil yang Berhak Dapat Diskon Pajak, Berikut kategori mobil yang dapat PPnBM 0 persen :
- Mobil dengan kubikasi mesin kurang dari 1.500 cc berpenggerak dua roda atau 4×2
- Sedan dengan kapasitas mesin di bawah 1.500 cc
- Gratis Pajak Mobil Baru Cuma di 3 Bulan Pertama
- Dampak Diskon Pajak Mobil Baru :
- Dampak yang diharapkan dari kebijakan ini adalah memulihkan industri otomotif yang bisa menggerakkan perekonomian
Informasi ini disampaikan dan untuk Penanganan Lanjutan dengan : www.cbmcsolution.id